Rajiv DPR: NasDem Kawal Program Swasembada Pangan Prabowo
Jakarta – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Nasdem, Rajiv bersama Forkopimda Kabupaten Bandung mengikuti panen raya padi di lahan seluas 400 hektare kawasan INITOGEL Rancaekek, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat 3 Oktober 2025. Menurut Rajiv, Fraksi Partai Nasdem memang fokus mendukung program Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dalam hal ketahanan pangan. “Kita tidak bisa bicara…